Index Berita
Arief Rosyid Ajak Lebih Banyak Anak Muda Ikuti Lemhannas, Jadi Bekal Mengabdi di Lintas Sektor
- calendar_month Sel, 2 Des 2025
- visibility 46
- 0Komentar
ESAPOST – JAKARTA – Pendidikan Pemantapan Pimpinan Nasional (P3N) Angkatan XXVI Lemhannas RI resmi ditutup hari ini. Salah satu peserta, Dr. drg. Muh. Arief Rosyid Hasan, M.K.M., menyelesaikan Kertas Kerja Perorangan (KKP) strategis berjudul “Meritokrasi Kepemimpinan Muda Guna Transformasi SDM Unggul dalam Rangka Ketahanan Nasional.” Dalam laporannya, Arief menegaskan bahwa bonus demografi hanya akan menjadi […]
Aspirasi Dinas Pendidikan: Dua Guru Kabupaten Muratara Terima Penghargaan Presiden
- calendar_month Ming, 30 Nov 2025
- visibility 85.876
- 0Komentar
Esapost.com Muratara, Dunia pendidikan Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) kembali mencatatkan prestasi membanggakan. Dua tenaga pendidik terbaik daerah ini berhasil meraih penghargaan bergengsi di tingkat nasional.(29/11/2025) Pada momentum peringatan Hari Guru Nasional, Koko Triantoro menerima Anugerah GTK yang diberikan langsung oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, di Jakarta. Penghargaan tersebut menjadi wujud pengakuan atas […]
Walikota Lubuklinggau Kukuhkan Pemangku Adat Kelurahan
- calendar_month Kam, 27 Nov 2025
- visibility 55
- 0Komentar
ESAPOST – LUBUKLINGGAU-Wali Kota Lubuk Linggau, H Rachmat Hidayat mengukuhkan Pemangku Adat Kelurahan se-Kota Lubuk Linggau periode 2025-2028 yang dilaksanakan di Gedung Kesenian, Kota Lubuk Linggau, Rabu (26/11/2025). Dalam sambutannya, Wako menyampaikan selamat kepada seluruh pemangku adat yang telah dikukuhkan. Ia mengatakan, kegiatan tersebut memiliki makna penting bagi perjalanan kehidupan sosial dan budaya. […]
Wapres Gibran Laporan ke Presiden Prabowo Usai Hadiri KTT G20 di Johannesburg
- calendar_month Rab, 26 Nov 2025
- visibility 57
- 0Komentar
ESAPOST – JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto menerima kunjungan Wakil Presiden Gibran Rakabuming di Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (25/11/2025). Kunjungan tersebut dilakukan untuk menyampaikan laporan hasil pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 di Johannesburg, Afrika Selatan, di mana Wapres Gibran hadir mewakili Presiden Prabowo. Wapres Gibran melaporkan kepada Presiden Prabowo mengenai hasil pembahasan serta tindak […]
photo_camera 1
Wabup Junius Wahyudi Hadiri Peresmian Kantor BSB Cabang Rupit
- calendar_month Rab, 26 Nov 2025
- visibility 58
- 0Komentar
Esapost.com Muratara Wakil Bupati Musi Rawas Utara (Muratara), Junius Wahyudi, menghadiri Peresmian Kantor Bank Sumsel Babel (BSB) Cabang Muara Rupit pada Selasa (26/11/2025) Acara peresmian ini juga dihadiri langsung oleh Direktur utama Oprasioanl BSB Festero Mohamad Papeko, Kepala cabang BSB lubuk Linggau Hidayat,Kepala Cabang Muara Rupit,Vagha Julivanto.Dandim MLM,Polres Muratara serta jajaran BSB Muara Rupit,unsur […]
Wakil Bupati Suprayitno Menjadi Pembina Upacara Memperingati HGN dan HUT PGRI Ke-80
- calendar_month Sel, 25 Nov 2025
- visibility 54
- 0Komentar
ESAPOST – MUSI RAWAS – Wakil Bupati Musi Rawas Suprayitno menjadi pembina Upacara Bendera dalam rangka Memperingati Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 dan Hari Ulang Tahun (HUT) PGRI Ke-80 di Kabupaten Musi Rawas bertempat di Halaman Kantor Bupati Musi Rawas, Senin (25/11/2025) Dalam amanatnya, Wabub menyampaikan pesan yang sejalan dengan pidato resmi Kementerian Pendidikan […]
Kepala Sekolah SMPN2 Rupit Bersama Dewan Guru Mengucapkan HGN 2025
- calendar_month Sel, 25 Nov 2025
- visibility 1.755
- 0Komentar
Esapost.com-Muratara, Dalam momentum Hari Guru Nasional 2025 Kepala sekolah SMPN2 Rupit Ulpayanti S.Sp.MPd Mengucapkan dan menyampaikan , penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh guru yang telah mengabdikan diri dengan sepenuh hati dalam mencerdaskan generasi penerus bangsa. Tema “Guru Hebat, Indonesia Kuat” menjadi pengingat bahwa kekuatan pendidikan berawal dari keikhlasan dan ketulusan para pendidik di seluruh penjuru […]
SDN Bingin Rupit Ulu dan Pemdes Bingin Rupit Emas Peringati Hari Guru Nasional
- calendar_month Sel, 25 Nov 2025
- visibility 103
- 0Komentar
Esapost.com – Muratara SDN Bingin Rupit Ulu bersama Pemerintah Desa Bingin Rupit Emas menggelar peringatan Hari Guru Nasional sebagai bentuk penghargaan terhadap para pendidik yang telah berperan penting dalam mencerdaskan generasi muda.Pada 25 November 2025 Kegiatan berlangsung hangat dan penuh makna, diikuti oleh para guru, siswa, serta perangkat desa. Momentum ini menjadi pengingat bahwa […]
Kadis Kominfotiksan Kota Lubuklinggau Ervan Affansyah Dilantik Sebagai Pengurus Bakohumas Sumsel
- calendar_month Sen, 24 Nov 2025
- visibility 66
- 0Komentar
ESAPOST – PALEMBANG – Kepala Diskominfotiksan Kota Lubuk Linggau, Ervan Affansyah dilantik sebagai Pengurus Bakohumas Provinsi Sumatera Selatan periode 2025–2030 di Grand Atyasa Convention Center Palembang, Senin (24/11/2025). Kegiatan ini bertujuan memperkuat sinergi dan keselarasan komunikasi publik antar OPD dan lembaga di Sumsel, serta mempercepat penyebaran informasi pembangunan daerah. Acara dibuka oleh Gubernur Sumsel, H. […]
Pemda Musi Rawas Adakan Lomba Senam Anak Indonesia Hebat se-Sumsel
- calendar_month Ming, 23 Nov 2025
- visibility 55
- 0Komentar
ESAPOST – Pemerintah daerah Kabupaten Musi Rawas adakan kegiatan Lomba Senam Anak Indonesia Hebat se-Sumatera Selatan Tahun 2025 berlangsung meriah dan penuh antusiasme. Acara yang diselenggarakan di Gedung Auditorium Pemkab Musi Rawas, Sabtu (22/11/2025) diikuti oleh peserta dari berbagai daerah di Sumatera Selatan ini menjadi ruang positif bagi anak-anak untuk berkreasi, bergerak aktif, serta menumbuhkan […]




